Amelia Gomez - Mimpi Ka India
Bila anda senang bergoyang kala mendengar sebuah lagu, album ini cocok untuk anda. Sebuah album Dangdut Minang dari Amelia Gomez berjudul "Mimpi Ka India" telah beredar. Musiknya asik yang digubah oleh Ferry KD musisi muda yang belakangan mulai banyak menggarap musik penyanyi minang. Album ini juga dibantu Jimmy BlackSweet penyanyi pendatang baru yang juga merangkap sebagai pencipta lagu yang ikut membawakan beberapa lagu dalam album ini.
Album Dangdut minang memang kurang dilirik oleh penyanyi minang karena pamornya masih kalah mengkilat dibanding Pop Minang, namun Amelia Gomez mencoba peruntungan di lahan ini. Mendengar lagu-lagu dalam album ini patut kita apresiasi karena sangat bagus dan asik, coba deeh.
Bila sanak menyukai lagu dalam album ini, dapat menghubungi Global Line karena album "Amelia Gomez - Mimpi Ka India" kini sudah beredar. Apa yang kami tampilkan disini hanya sebagai bahan referensi, Belilah kaset VCD atau DVD aslinya untuk mendapatkan pengalaman mendengar musik dengan kualitas audio yang lebih baik, sekaligus untuk memajukan perkembangan musik tanah air, khususnya lagu Minang. Selamat mendengarkan.
GLOBAL MUSIC LINE
Jl. Raya Siteba No.25B, Surau Gadang, Nanggalo, Kota Padang, Sumatera Barat 25173
Daftar Lagu
01. Amelia Gomez - Bungo Bungo Cinto
Ciptaan :Ferry KD
02. Amelia Gomez - Cinto Bukik Langkisau
Ciptaan :Awen
03. Amelia Gomez - Baraliah Pandang
Ciptaan : Ibel Santano
04. Amelia Gomez - Mimpi Ka India
Ciptaan :Edy K.A
05. Amelia Gomez - Rindu Mananti
Ciptaan :Amelia Gomez
06. Jimmy BlackSweet - Nasib Piatu
Ciptaan : Jimmy BlackSweet
07. Jimmy BlackSweet - Palarian Cinto
Ciptaan : Jimmy BlackSweet
08. Jimmy BlackSweet - Pangangguran
Ciptaan : Jimmy BlackSweet
09. Jimmy BlackSweet - Taranguik Kasiah di Malaysia
Ciptaan : Ferry KD
Amelia Gomez - Mimpi Ka India
Description : Dangdut Minang
Label : Amelia Gomez & Jimmy BlackSweet
Rating : 6.5
Incoming Search : Amelia Gomez - Mimpi Ka India
Simak lagunya, Jangan lupa beli CD Originalnya agar musik Minang terus maju dan berkembang. Silahkan berkomentar untuk kemajuan blog kito.