Sonya - Goyang Nasi Padang
Album 2019
Setelah album "Nasib Juo" (2017) disusul album "Ratok Mak Inggi" (2018) dan kini Sonya atau Sonia kembali hadir dengan album baru berjudul "Goyang Nasi Padang". Masih dalam format Nada Remix Minang yang memadukan musik tradisional minang kedalam irama musik modern sehingga musiknya terdengar kereeen. Meski lagu lawas dengan musik yang begitu dinamis membuat lagu-lagunya begitu asiik untuk didengar. adalah seorang Ramon Kuantan yang berada dibelakang semua ini, ditangannya lagu minang yang biasa kita dengar terasa berbeda.
Bila anda penggemar lagu minang populer namun dengan rasa baru, album ini cocok untuk anda. Album ini sudah release dan sudah tersedia ditoko kaset langganan anda, Selamat mendengarkan.
Bila sanak menyukai lagu dalam album ini, dapat menghubungi Nada Musik Record karena album Sonya "Goyang Nasi Padang" kini sudah beredar. Apa yang kami tampilkan disini hanya sebagai bahan referensi, Belilah kaset VCD atau DVD aslinya untuk mendapatkan pengalaman mendengar musik dengan kualitas audio yang lebih baik, sekaligus untuk memajukan perkembangan musik tanah air, khususnya lagu Minang. Selamat mendengarkan.
Nada Musik Record
Blok A Lt. 1 No.29 Pasar Atas Bukittinggi Telp. 0752 625862 6237104 Distributor Resmi ASIRINDO Email. nadamusik@yahoo.co.id
Daftar Lagu
01. Goyang Nasi Padang
Ciptaan : Yanto Sari
02. Ombak Puruih (feat Ajo Buset)
Ciptaan : Tiar Ramon
03. Laruik Sanjo
Ciptaan : Asben M.
04. Uwia Uwia Minta Gatah
Ciptaan : Nedi Gampo
05. Lansek Manih
Ciptaan : Nuskan Syarif
06. Kumbang Batali
Ciptaan : Syahrul Tarun Yusuf
07. Kariang Lautan (feat Ajo Buset)
Ciptaan : Tiar Ramon / Nazif Basir
08. Pariaman
Ciptaan : Anasben
09. Kalimpanan
Ciptaan : Nedi Gampo
10. Rambaian Taduang
Ciptaan : Agus Taher
Sonya - Goyang Nasi Padang
Description : Remix Minang
Label : Sonya
Rating : 6.5
Incoming Search : Sonya - Goyang Nasi Padang
Simak lagunya, Jangan lupa beli CD Originalnya agar musik Minang terus maju dan berkembang. Silahkan berkomentar untuk kemajuan blog kito.