Menjaga dan Melestarikan Lagu-Lagu Minang



Yan Juned - Mangana Untuang



Yan Juned - Mangana Untuang
Minang Gamad


Yan Juneid adalah salah satu penyanyi gamad Sumatra Barat pada era 1970-an. Ia lahir di Padang pada 19 November 1946 dengan nama lahir Sofyan. Albumnya Sarunai Aceh dan Bunga Tanjuang disebut sebagai album kebangkitan musik Sumatra Barat yang sebelumnya dikuasai oleh lagu-lagu Barat dan nasional.

Ayah dan kakak Junein adalah pemain gamad. Umur 12 tahun, Yan Juneid sudah bermain musik gamad di RRI Padang bersama grup gamad ayahnya dengan posisi sebagai pemain gendang dan gitar melodi




Bila sanak menyukai lagu dalam album ini, dapat menghubungi Penjual VCD langganan anda karena Yan Juned - Mangana Untuang . Apa yang kami tampilkan disini hanya sebagai bahan referensi, Belilah kaset VCD atau DVD aslinya untuk mendapatkan pengalaman mendengar musik dengan kualitas audio yang lebih baik, sekaligus untuk memajukan perkembangan musik tanah air, khususnya lagu Minang. Selamat mendengarkan.

Commercial Photography

Minang Record
Jl. Adinegoro, Aur Atas No. 10 Bukit Tinggi – Sumatera Barat Phone: +62 752 23134 Fax: +62 752 23134



Daftar Lagu

01 Mangana Untuang ( )
Link : Youtube

02 Bungo Parawitan ( )
Link : Youtube

03 Jando Kayo ( )
Link : Youtube

04 Endong Endong ( )
Link : Youtube

05 Dunia Wale ( )
Link : Youtube

06 Usah Dikana Juo ( )
Link : Youtube

07 Bunga Tanjung ( )
Link : Youtube

08 S i l i g i ( )
Link : Youtube

09 Simambang Gunuang ( )
Link : Youtube



Yan Juned - Mangana Untuang
Description : Dendang Gamad
Label : Yan Juned
Rating : 7.0
Incoming Search : Yan Juned - Mangana Untuang




Simak lagunya, Jangan lupa beli CD Originalnya agar musik Minang terus maju dan berkembang. Silahkan berkomentar untuk kemajuan blog kito.


Kritik & Saran kami tunggu.....!
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Lagu Minang

Kintani

Komentar Anda

Support